Kemenpar pelajari tren wisata untuk tingkatkan pendapatan negara

Kemenpar pelajari tren wisata untuk tingkatkan pendapatan negara

Jakarta (Beritaharianmu) – Kementerian Pariwisata mengaku sedang mempelajari tren wisata yang kini terpantau bergeser dari kuantitas menjadi kualitas untuk meningkatkan pendapatan negara dari sektor pariwisata. “Sekarang kita dibebankan dengan devisa yang lebih tinggi, spending (pengeluaran) wisatawan juga harus lebih tinggi. Ketika saya melihat, ketika spending, itu berarti orang harus mengeluarkan lebih. Kalau mengeluarkan lebih, berarti … Baca Selengkapnya

Pemerintah melakukan reformasi untuk mengembangkan pariwisata

Pemerintah melakukan reformasi untuk mengembangkan pariwisata

Jakarta (Beritaharianmu) – Deputi Bidang Industri dan Investasi Kementerian Pariwisata Rizki Handayani Mustafa menyampaikan bahwa pemerintah sedang melakukan reformasi untuk mengembangkan pariwisata dan mewujudkan pariwisata berkelanjutan. “Pemerintah bisa dibilang sedang restrukturisasi atau reformasi terkait dengan semua sektor, termasuk di dalamnya pariwisata. Kami juga sebenarnya sedang berjuang,” katanya dalam acara Musyawarah Nasional (Munas) XVIII PHRI yang … Baca Selengkapnya

Kemenpar: Kekayaan kuliner dapat jadi strategi untuk gaet wisman

Kemenpar: Kekayaan kuliner dapat jadi strategi untuk gaet wisman

Jakarta (Beritaharianmu) – Kementerian Pariwisata menyatakan bahwa kekayaan kuliner Indonesia dapat dijadikan salah satu strategi untuk menggaet lebih banyak lagi wisatawan mancanegara (wisman) untuk berkunjung ke Tanah Air. “Jadi betul ya, itu (kuliner) jadi salah satu yang menjadi concern atau perhatian Kementerian Pariwisata di program kami, baik dalam jangka pendek maupun jangka panjang,” kata Deputi … Baca Selengkapnya

Menbud: Penelitian Gunung Padang diperlukan untuk pastikan informasi

Menbud: Penelitian Gunung Padang diperlukan untuk pastikan informasi

Jakarta (Beritaharianmu) – Menteri Kebudayaan Fadli Zon mengatakan, riset dan kajian yang lebih lanjut dan menyeluruh diperlukan untuk mengupas informasi yang komprehensif pada Situs Gunung Padang, Cianjur, Jawa Barat. Lewat diskusi publik bertajuk “Melihat Kembali Nilai-Nilai Penting Situs Cagar Budaya Nasional Gunung Padang: suatu Upaya Pelestarian Cagar Budaya Berkelanjutan” yang digelar Selasa, Fadli mengungkapkan, kajian … Baca Selengkapnya

5 glamping terbaik di Bogor untuk liburan akhir pekan yang berkesan

5 glamping terbaik di Bogor untuk liburan akhir pekan yang berkesan

Jakarta (Beritaharianmu) – Bogor, yang dikenal dengan keindahan alam dan udara pegunungannya yang sejuk, menjadi destinasi favorit bagi wisatawan yang ingin berlibur di akhir pekan. Berlokasi tidak jauh dari Jakarta, kota ini menawarkan beragam wisata alam, mulai dari kebun raya hingga air terjun yang memikat. Salah satu tren wisata yang tengah populer di Bogor adalah … Baca Selengkapnya

5 rekomendasi wisata edukasi di Jakarta untuk isi akhir pekan anak

5 rekomendasi wisata edukasi di Jakarta untuk isi akhir pekan anak

Jakarta (Beritaharianmu) – Wisata edukasi menjadi pilihan tepat bagi orang tua yang ingin mengisi akhir pekan anak dengan kegiatan bermanfaat. Di Jakarta, terdapat berbagai destinasi yang tidak hanya menghibur tetapi juga memperkaya pengetahuan si kecil. Mengajak anak ke tempat wisata edukatif dapat membantu mereka belajar dengan cara yang lebih interaktif dan menyenangkan. Beberapa rekomendasi wisata … Baca Selengkapnya

Bisnis Sambel Pecal, Peluang Usaha Menjanjikan untuk Ibu Rumah Tangga

Bisnis Sambel Pecal, Peluang Usaha Menjanjikan untuk Ibu Rumah Tangga

Bisnis sambel pecal merupakan bisnis yang menjanjikan bagi ibu rumah tangga. Sambel pecal adalah sambal khas Jawa yang terbuat dari bahan-bahan alami seperti cabai, tomat, bawang merah, dan bawang putih. Bisnis sambel pecal dapat dijalankan dengan modal kecil dan dapat dilakukan di rumah. Berikut adalah beberapa tips untuk memulai bisnis sambel pecal bagi ibu rumah … Baca Selengkapnya