Dukung Program Makan Bergizi Gratis, Bulog Siapkan 3,9 Juta Ton Beras untuk Seluruh Indonesia

Dukung Program Makan Bergizi Gratis, Bulog Siapkan 3,9 Juta Ton Beras untuk Seluruh Indonesia

JAKARTA — Program Makan Bergizi Gratis (MBG) menjadi salah satu prioritas utama pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dalam memperkuat ketahanan pangan dan meningkatkan kualitas gizi masyarakat. Melalui program ini, pemerintah berupaya memastikan setiap anak Indonesia memperoleh akses terhadap makanan bergizi secara merata di seluruh wilayah. Sebagai mitra strategis pemerintah, Perum Bulog memegang peran penting dalam memastikan … Baca Selengkapnya

Tanam Serentak, 1.268 Ton Jagung Dilepas Polri untuk Bulog

Tanam Serentak, 1.268 Ton Jagung Dilepas Polri untuk Bulog

BANTEN – Polri menggelar penanaman jagung serentak kuartal IV Polri dalam rangka mendukung swasembada pangan di Desa Bantar Panjang, Tigaraksa, Kabupaten Tangerang, Banten, Rabu (8/10/2025). Kegiatan penanaman ini dipimpin oleh Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka didampingi Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.  “Khusus hari ini, dengan dipimpin Bapak Wakil Presiden Republik Indonesia, kami melaksanakan penanaman … Baca Selengkapnya