Wakil Menteri Pariwisata ajak PHRI berkolaborasi majukan pariwisata

Wakil Menteri Pariwisata ajak PHRI berkolaborasi majukan pariwisata

Jakarta (Beritaharianmu) – Wakil Menteri Pariwisata Ni Luh Enik Ermawati mengajak Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) untuk memperkuat kolaborasi dalam upaya memajukan sektor pariwisata Indonesia. “Kami sangat membutuhkan peran dan kolaborasi dari PHRI untuk menyiapkan dan membangun sumber daya manusia profesional untuk dapat menghadirkan pelayanan berkualitas, kemudian memperkuat program positif pariwisata, dan meningkatkan daya … Baca Selengkapnya

Pemerintah melakukan reformasi untuk mengembangkan pariwisata

Pemerintah melakukan reformasi untuk mengembangkan pariwisata

Jakarta (Beritaharianmu) – Deputi Bidang Industri dan Investasi Kementerian Pariwisata Rizki Handayani Mustafa menyampaikan bahwa pemerintah sedang melakukan reformasi untuk mengembangkan pariwisata dan mewujudkan pariwisata berkelanjutan. “Pemerintah bisa dibilang sedang restrukturisasi atau reformasi terkait dengan semua sektor, termasuk di dalamnya pariwisata. Kami juga sebenarnya sedang berjuang,” katanya dalam acara Musyawarah Nasional (Munas) XVIII PHRI yang … Baca Selengkapnya

PHRI harap pemerintah prioritaskan sektor pariwisata

PHRI harap pemerintah prioritaskan sektor pariwisata

Jakarta (Beritaharianmu) – Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) mengharapkan pemerintah menjadikan sektor pariwisata sebagai salah satu prioritas untuk mendorong pertumbuhan perekonomian bangsa di masa depan. “Kita harus bisa, kita harus menunjukkan kepada masyarakat, kepada bangsa ini bahwa pariwisata adalah prioritas,” kata Ketua Umum PHRI Hariyadi B. Sukamdani dalam pembukaan Musyawarah Nasional (Munas) XVIII PHRI, … Baca Selengkapnya

Kemenpar jaga kebersihan destinasi guna capai pariwisata berkelanjutan

Kemenpar jaga kebersihan destinasi guna capai pariwisata berkelanjutan

Jakarta (Beritaharianmu) – Kementerian Pariwisata mengaku sedang memfokuskan diri untuk menjaga dan mendongkrak kebersihan tiap destinasi wisata guna mencapai terwujudnya pariwisata yang berkelanjutan. “Pertama yang kami soroti adalah kebersihan toilet dan masalah seperti sampah khususnya. Kami sampaikan bahwa kami sudah melakukan Gerakan Wisata Bersih yang kami luncurkan di Yogyakarta kemarin,” kata Menteri Pariwisata Widiyanti Putri … Baca Selengkapnya

Wakil Menteri Pariwisata ingin jumlah polisi pariwisata ditambah

Wakil Menteri Pariwisata ingin jumlah polisi pariwisata ditambah

Jakarta (Beritaharianmu) – Wakil Menteri Pariwisata Ni Luh Puspa mengemukakan perlunya penambahan jumlah polisi pariwisata yang bisa berbahasa Inggris untuk meningkatkan pengamanan wisatawan di daerah-daerah tujuan wisata. Menanggapi pertanyaan awak media mengenai kasus penculikan warga negara Ukraina oleh sekelompok warga Rusia di Bali, Wakil Menteri Pariwisata menyampaikan bahwa dia beberapa waktu lalu menghadiri rapat koordinasi … Baca Selengkapnya

Menpar tekankan pentingnya kolaborasi dalam pengembangan pariwisata

Menpar tekankan pentingnya kolaborasi dalam pengembangan pariwisata

Jakarta (Beritaharianmu) – Menteri Pariwisata (Menpar) Widiyanti Putri Wardhana menekankan pentingnya kolaborasi pemerintah dengan berbagai pihak dalam upaya pengembangan pariwisata. Dia menyebut kesuksesan penyelenggaraan acara MotoGP Mandalika dan Aquabike World Champions Danau Toba 2024 sebagai contoh hasil kolaborasi yang berdampak positif terhadap industri pariwisata dalam negeri. “Kolaborasi erat antara pemerintah, BUMN, dan sektor swasta menjadi … Baca Selengkapnya

Desa Unggulan di Garut yang Menjadi Destinasi Pariwisata Terkemuka

Desa Unggulan di Garut yang Menjadi Destinasi Pariwisata Terkemuka

Telah Dibaca : 19,160 Desa Wisata Saung Ciburial, Destinasi Pariwisata Terbaik di Garut Desa Wisata Saung Ciburial, yang terletak di Kabupaten Garut, Jawa Barat, telah lama menjadi ikon pariwisata di Garut. Desa ini menawarkan keindahan alam pedesaan yang memikat dengan segala keasliannya. Wisata Edukasi dan Budaya Desa ini tidak hanya menawarkan keindahan alam, tetapi juga … Baca Selengkapnya

Wisata Tiongkok ke Bali Meningkat, Dorong Kembali Pariwisata Indonesia

Wisman Tiongkok

Telah Dibaca : 186,452 Pada Minggu 22 Januari 2023, sebanyak 210 wisatawan Tiongkok tiba di Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai Bali setelah perjalanan hampir 5 jam dari Bandara Internasional Bao’an Shenzhen, Guangdong, China. Kedatangan pertama wisatawan Tiongkok disambut dengan pengalungan bunga, souvenir, tarian tradisional Bali, dan atraksi barongsai. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan … Baca Selengkapnya

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Umumkan 100 Finalis Program FoodStartup Indonesia MMXX

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Umumkan 100 Finalis Program FoodStartup Indonesia MMXX

Telah Dibaca : 17,310 Indonesiamagz – Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif mengajak pelaku usaha kuliner di Indonesia mengikuti ajang FoodStartup Indonesia (FSI) MMXX sebagai salah satu cara untuk mengembangkan usaha. FSI MMXX merupakan program yang diinisiasi bersama Ultra Indonesia yang bertujuan memberikan pendampingan dan akses pembiayaan kepada pelaku kuliner … Baca Selengkapnya